KALKULATOR FISIKA GERAK LURUS DENGAN PERCEPATAN KONSTAN BERBASIS ANDROID

Authors

  • Jerfi Jerfi Tadris Fisika UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
  • Susy Pransiska Tadris Fisika UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
  • Salam Al Farizi Tadris Fisika UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

DOI:

https://doi.org/10.30631/psej.v2i1.1336

Keywords:

Kalkulator fisika, kodular, gerak lurus

Abstract

Perkembangan teknologi telah menghasilkan inovasi dalam kegiatan pembelajaran fisika. Salah satunya penggunaan mobile learning. Penyelesaian persamaan matematis dalam pembelajaran fisika dapat dilakukan dengan menggunakan kalkulator fisika. Tujuan penelitian ini untuk merancang aplikasi kalkulator fisika pada materi gerak lurus dengan percepatan kosntan. Kalkulator fisika berbasis androiddirancang menggunakan kodular.  Kodular merupakan situs web, yang menyediaan tools untuk membuat aplikasi android dengan konsep drag-drop blog programming. Aplikais kalkulator fisika yang dihasilkan dapat digunakan untuk menghitung kecepatan akhir, kecepatan awal, percepatan, jarak dan waktu disesuaikan dengan kondisi besaran yang diketahui dan ditanyakan.

References

Arum, A. P., & Nugroho, M. A. (2017). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Kas Berbasis Web pada Batik Pramanca. Nominal : Barometer Riset Akuntansi dan Manajemen Indonesia, 6(1), 27-49. doi:10.21831/nominal.v6i1.14331

Ijudin, A., & Saifudin, A. (2020). Pengujian Black Box pada Aplikasi Berita Online dengan Menggunakan Metode Boundary Value Analysis. Jurnal Informatika Universitas Pamulang, 5(1), 8-12. doi:10.32493/informatika.v5i1.3717

Khotimah, T., Hilyana, F.S. 2017. "Aplikasi Kalkulator Fisika Pencerminan Berbasis Android”. Prosiding SNATIF ke-4 Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus. 15- 24.

Khotimah, T., Hilyana, F.S. 2019. "Kalkulator Fisika Gerak Satu Dimensi Berbasis Android”. Jurnal Simetris Vol 9 No.1, 541-546

Kumala,A ., Winardi,S. 2020. "Aplikasi Pencatatan Perbaikan Kendaraan Bermotor Berbasis Android”. Jurnal Intra Tech Vol 4, No 2, 112-120

Rezeki, S. dan Ishafit. 2017. "Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbantuan Media Simulasi dengan Modellus untuk Pembelajaran Kinematika di Sekolah Menengah Atas”. Seminar Nasional Pendidikan Fisika III Program Studi Pendidikan Fisika, FKIP, UNIVERISTAS PGRI Madiun, Madiun, 130-133

Downloads

Published

2022-04-30

How to Cite

KALKULATOR FISIKA GERAK LURUS DENGAN PERCEPATAN KONSTAN BERBASIS ANDROID. (2022). Physics and Science Education Journal (PSEJ), 2(1), 52-58. https://doi.org/10.30631/psej.v2i1.1336