Announcements
Journal of Demography, Etnography, and Social Transformation mengundang Anda untuk berpartisipasi mengirimkan naskah karya tulis ilmiah yang akan diterbitkan pada bulan Juni dan Desember. Tema tulisan sesuai dengan prinsip dan kaidah ilmiah, sesuai dengan cakupan tema IJIE yang meliputi:
- Demographical components (fertility, mortality, mobility),
- Population dynamics
- System dynamic analysis
- Examines and analyses the issues in societies,
- Analysis of population study seen from both the quantity and the quality.
- Population dynamics includes fertility, mortality, and migration.
- Social and cultural anthropology
- Social identity;
- Interactionism and symbolism;
- The religion of anthropology.
- Ethnography of communication.
- Medical anthropology.
- Anthropological tourism.
Artikel disarankan memiliki novelty dalam keilmuan, serta memiliki referensi pendukung yang cukup. Submission naskah dilakukan mandiri oleh penulis di laman OJS Journal of Demography, Etnography, and Social Transformation. Jika telah memiliki username dan password silahkan Log In, Jika belum memiliki username dan password silahkan melakukan registrasi.
Journal of Demography, Etnography, and Social Transformation telah diindeks oleh Google Scholar, Moraref, dan Portal Garuda
Redaksi memiliki kewenangan dalam melakukan seleksi dan memilih naskah yang layak untuk diterbitkan. Redaksi juga berhak melakukan pengeditan yang diperlukan dengan tetap memperhatikan substansi isi naskah.
Hormat kami,
Redaksi Journal of Demography, Etnography, and Social Transformation