ANALISIS PENGARUH PERILAKU BRAND SWITCHING KONSUMEN MUSLIM DALAM PEMBELIAN PRODUK HANDPHONE DI KECAMATAN TELANAI PURA KOTA JAMBI

Authors

  • Ellyanti Rosmanidar Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
  • M Subhan Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
  • Mitahul Karimah Mahasiswa Jurusan Ekonomi Syariah FEBI UIN STS JAMBI

Keywords:

prior e xperience, dissatisfaction, variety seeking, price, brand switching

Abstract

B r a n d s w i t c h i n g (Perpindahan ke merek lain) merupakan salah satu objek

yang menarik untuk diteliti. Perusahaan perlu mengetahui apa saja yang memotivasi masyarakat untuk beralih menggunakan produk pesaing. Terutama di pasar handphone Indonesia. Handphone bukan termasuk kategori barang convenient , tetapi masyarakat dewasa ini memiliki kecenderungan untuk membeli handphone baru meskipun yang lama masih bisa digunakan. Ketika membeli handphone baru, sebagian besar orang mmbeli merek yang berbeda dibandingkan
merek yang mereka gunakan sebelumnya. Penelitian ini mencoba untuk menguji faktor yang mempengaruhi perilaku b r a n d s w i t c h i n g konsumen dalam pembelian produk handphone di Kecamatan Telanai Pura Kota Jambi. Model ini menekankan pada pengaruh dari prior experience, dissatisfaction, variety seeking, dan price terhadap b r a n d s w i t c h i n g . Ada empat hipotesis yang diuji dalam penelitian ini, semua hipotesis tersebut diterima. Kondisi ini menunjukkan bahwa faktor-faktor tersebut berpengaruh positif terhadap perilaku brand switching dalam membeli produk handphone di Kecamatan Telanai Pura Kota Jambi, yaitu: prior experience, dissatisfaction, variety seeking, dan price . Hasil penelitian
menunjukkan bahwa model penelitian dapat diterima.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2016-06-30

Issue

Section

Articles